VISI :
MEWUJUDKAN SEKOLAH YANG
BERPRESTASI,
BERAKHLAK MULIA, BERBUDAYA DAN BERWAWASAN
LINGKUNGAN
MISI :
- Meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Allah SWT.
- Meningkatkan budaya gemar membaca, rasa ingin tahu, bekerja keras, jujur, disiplin, bertanggung jawab dan berakhlak mulia.
- Meningkatkan Pembelajaran aktif, Inovatif, Kreatif, efektif, dan menyenangkan yang berbasis informasi dan Teknologi (IT).
- Mengupayakan pemanfaatan waktu belajar, sumber daya manusia yang tersedia secara efektif untuk mendapatkan hasil yang maksimal bagi perkembangan peserta didik dan kompetensi lulusan yang berkualitas.
- Menciptakan peserta didik dan berprestasi dibidang akademik dan non akademik.
- Meningkatkan pembiasaan pola hidup peserta didik berdasarkan nilai-nilai budaya dan mampu mengekspresikan dalam kehidupan sehari-hari.
- Meningkatkan budaya bersih, sejuk dan lingkungan hijau.
- Meningkatkan kehidupan sosial, cinta tanah air, semangat kebangsaan, mempertahankan hidup demokrasi sebagai perwujudan generasi berbudi luhur.